Wednesday, July 14, 2010

Perak Kota Gede




Liburan yang lalu, kami sempat mengunjungi HS Silver di Kota Gede Yogyakarta. Seringkali pengunjung/pembeli kerajinan perak langsung menuju etalase perak dan tidak sempat memperhatikan ruang kerja para perajin perak.
Cukup menarik untuk sedikit memahami proses pembuatan berbagai kerajinan, dan satu hal yang menyenangkan, para perajin dengan sabar dan senang hati menjelaskan proses pembuatan. Mulai dari menyiapkan benang2 perak dan menjalin beberapa benang menjadi jalinan lebih kecil, dilakukan dengan alat pemutar roda sepeda.
atau juga proses patri bagian2 kecil ternyata menggunakan serbuk patri yang dipanasi.
Tak terasa ternyata anak2 dan istri menunggu cukup lama agar saya bisa ambil gambar, biasa... kalau sudah bawa kamera... jadi lupa sejenak. hehehe

8 comments:

Bambang Priantono said...

Hehehehe, jarang yang merhatiin..soalnya lebih mikir ke belanjanya.

Purwadi Siswana said...

Ya mas... sing penting belanjanya...

♥ Laras ♥ Bantul said...

kreatatip yaa pengrajin nya...

DhaVe Dhanang said...

perak semua...

Purwadi Siswana said...

lha nek ora kreatif ya nanti pembelinya nggak mau nengok.....to mbak.

Purwadi Siswana said...

Iya dhave, tempat perak yo perak kabeh... hehehe

Lisa Hendrawan said...

betul pak, saya pernah kesana dan memperhatikan mereka membuat hiasan, telaten banget ya ...

Purwadi Siswana said...

ya mbokdhe, penuh ketelitian dan telaten.... dan hasilnya memang bagus banget..